3 Cara Buat Nama FB Panjang dan Unik Tanpa Banding

Mister Tekno, Cara Buat Nama FB Panjang dan Unik - Tahukah Anda cara membuat nama FB keren dan unik tanpa banding? Misalnya saja seperti 3 huruf, satu kata dan lain-lain.

Cara Buat Nama FB Panjang dan Unik

3 Cara Buat Nama FB Panjang dan Unik

Kali ini Mister Tekno akan membahas tutorial tentang cara membuat nama FB panjang. Dari ketiga cara ini didefinisikan menjadi dua metode:

  1. Pertama, yakni cara mengganti nama FB yang panjang adalah tanpa banding. Jadi Anda hanya perlu mengakses halaman update nama melalui pengaturan akun.
  2. Kedua, cara membuat nama FB unik adalah dengan mengajukan banding. Saat akan melakukan banding, Anda harus memiliki Kartu Identitas (ID).

Kartu ID yang dapat diterima oleh Facebook harus tanda pengenal yang memuat foto, nama dan tanggal lahir. Berhubung tidak semua orang mempunyai salah satu kartu identitas (ID) yang disebutkan di atas, maka kita pakai metode pertama saja.

Syarat utama untuk membuat nama fb panjang yakni harus mempunyai akun Facebook yang bisa diubah namanya secara manual. Artinya akun tersebut belum limit atau Anda belum pernah mengformasikan identitas ke Facebook.

1. Nama FB Keren Panjang Kapital Tanpa Banding

  • Aktifkan VPN Master/Browsec jika Anda menggunakan desktop, lalu pilih server Spain atau Spanyol. Jika tidak tersedia, pilih negara Belanda.

Cara Buat Nama FB Panjang dan Unik

  • Login ke akun Facebook Anda
  • Login ke akun Facebook menggunakan alamat email, nomor hp atau ID aku dan masukkan Kata Sandi. 

Cara Buat Nama FB Panjang dan Unik

  • Pilih Lain Kali atau OK, klik salah satu.
  • Dari beranda klik Menu, lalu pilih Bahasa

Cara Buat Nama FB Panjang dan Unik

  • Lalu ubah bahasa menjadi bahasa Espanol atau Belanda. 

Cara Buat Nama FB Panjang dan Unik

  • Kembali ke Menu utama, pilih Configuracion

Cara Buat Nama FB Panjang dan Unik

  • Refresh browser Anda jika terjadi error' seperti contoh gambar dibawah ini. 

Cara Buat Nama FB Panjang dan Unik

  • Pilih Informacion Personal pada menu Configuracion de la cuenta

Cara Buat Nama FB Panjang dan Unik

  • Klik Nombre di menu informasi akun. 

Cara Buat Nama FB Panjang dan Unik

  • Masukkan nama baru pada kolom satu, dua dan tiga yang diawali huruf kecil, lalu diikuti huruf Kapital. Maksimal hanya 5 kata, tidak bisa lebih dari itu. Jika sudah klik Revisar Cambio

Cara Buat Nama FB Panjang dan Unik

  • Tandai nama yang ingin ditampilkan sebagai profil, kemudian klik Guardar Cambios.
  • Selesai, kini nama fb Anda menjadi keren, panjang kapital tanpa banding.

2. Cara Buat Nama FB Panjang Kapital Agak Pendek

Ikuti langkah-langkah berikut ini:
  • Masuk ke akun lewat FB lite, atau pakai Facebook seluler (biru), atau di browser juga bisa, tapi untuk contoh di bawah ini menggunakan versi lite.
  • Kemudian di sudut kanan atas klik menu garis tiga, lalu masuk ke Pengaturan
    Cara Buat Nama FB Panjang dan Unik Kapital Gak Usah Banding
  • Dari pengaturan akun klik Informasi Pribadi untuk memulai update nama. 
Cara Buat Nama FB Panjang dan Unik Kapital Gak Usah Banding
  • Setelah itu klik nama profil atau pilih Edit
    Cara Buat Nama FB Panjang dan Unik Kapital Gak Usah Banding
  • Berikutnya silahkan hapus nama sebelumnya, kemudian ganti nama dengan yang baru. 
    Cara Buat Nama FB Panjang dan Unik Kapital Gak Usah Banding
  • Isi kolom nama depan serta belakang yang diawali dengan huruf kecil, diikuti huruf kapital/besar semua.
  • Contoh, kolom satu: dEVIANA sAFARA dan kolom tiga: pUTRY kHARISMA. Sedangkan untuk kolom tengah dibiarkan kosong saja. Setelah itu klik Tinjau Perubahan untuk melihat tampilan nama baru Anda. 
    Cara Buat Nama FB Panjang dan Unik Kapital Gak Usah Banding
  • Pilih satu urutan nama yang ingin dijadikan sebagai profil, masukkan Kata Sandi dan klik Simpan Perubahan
    Cara Buat Nama FB Panjang dan Unik Kapital Gak Usah Banding
  • Selesai, mudah bukan cara membuat nama FB panjang kapital agak pendek.

Jika Anda merasa masih terlalu pendek, Anda bisa mengikuti tutorial pertama di atas tadi.

3. Cara Mengganti Nama Facebook yang Panjang dan Unik

  • Langkah pertama, masuk ke kolom perubahan nama. Caranya sama seperti tutorial di atas.
  • Jika sudah masuk ke halaman update nama, isi nama baru mengikuti langkah-langkah di bawah ini.
  • Kolom satu isi satu kata yang diawali huruf kecil dan diikuti huruf kapital. Contohnya, "bERHENTILAH".
  • Kolom dua isi huruf besar semua.
  • Contoh, "DARI KEJENUHANMU DAN BERDAMAI DENGAN DIRIMU SENDIRI TIDAK UNTUK MENYERAH TAPI UNTUK MEMBANGUN SEMANGAT PERJUANGAN YANG AKAN ANDA LAKUKAN KEESOKAN HARINYA".
  • Buang tanda kutip (") di atas.
  • Kolom tiga isi tanda - JR atau bisa juga diganti dengan tanda - II. 
    Cara Buat Nama FB Panjang dan Unik Kapital Gak Usah Banding
  • Setelah itu tekan Tinjau Perubahan.
  • Pilih rangkaian font kapital koran atau font kecil yang ingin digunakan sebagai profil Facebook, lalu klik Simpan Perubahan
    Cara Buat Nama FB Panjang dan Unik Kapital Gak Usah Banding
  • Selesai
Kini nama Facebook Anda menjadi panjang dan unik, jika Anda mengalami kesulitan atau gagal menerapkan cara buat Nick kapital koran ini. Bukan salah tutorialnya, tapi memang ada beberapa kata yang tidak bisa dipakai untuk membuat FB unik tersebut.

Kata-kata tidak valid ini antara lain:
  • Bukan
  • Kamu
  • Gak cuma itu, masih banyak kata tidak valid lainnya.
  • Coba nanti di uprek sendiri, ubah kata kalau gak bisa.

Solusinya, kata "Bukan" ganti menjadi "Tidak", dan "Kamu" ganti menjadi "Anda.

Selain itu, Anda juga tidak bisa menambahkan karakter tertentu. Seperti tanda kutip ("), tanda pagar (#), tanda seru dan lain-lain. Alasannya, yang pasti karena Facebook tidak mengizinkan nama unik tersebut.

Kumpulan Nama FB Unik Panjang Koran Spasi Font Blank

  • sESEORANG #YANG BENAR BENAR MENCINTAIMU ADALAH ORANG YANG TIDAK AKAN PERNAH MENINGGALKANMU WALAPUN DIA SENDIRI DALAM KEADAAN KETAKUTAN# - JR
  • aKU #INGIN SUATU SAAT NANTI KETIKA BANGUN TIDUR YANG PERTAMA KALI KU LIHAT ADALAH DIRIMU# -II
  • aKU #BUTUH DIRIMU TIDAK UANGMU JADI LUANGKANLAH SEDIKIT WAKTUMU UNTUK DIRIKU UNTUK MENGHAPUS RASA JENUH# - JR
  • tAMAN #LANGIT LAUTAN MEMANG INDAH SAAT DIPANDANG TAPI LEBIH INDAH KETIKA MEMANDANG BOLA MATAMU# - JR
  • Catatan: buang tanda pagar # untuk pengisian kolom nama tengah.

Selain itu, kamu juga bisa merangkai nama FB menjadi panjang lirik lagu menggunakan font blank di bawah ini untuk spasi.

@ @

( Buang tanda @ ).


Kesimpulan

Sekian artikel tentang cara buat nama fb panjang dan unik, walaupun cara ini sangat mudah, tapi akun facebook Anda beresiko terkunci. Bahkan dalam kondisi tertentu akun FB dengan tulisan unik sering kali tiba-tiba diblokir sementara maupun permanen. Sebaiknya sebelum menggunakan tutorial ini saya sarankan untuk membuat akun fb ber ID agar tahan report.

0 Response to "3 Cara Buat Nama FB Panjang dan Unik Tanpa Banding"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel